Hotel Management Universitas Bina Nusantara mengadakan pelatihan membuat abon dari daging ikan bagi para UMKM binaan Comdev Binus. Pelatihan diberikan secara online via ZOOM pada 9 April 2020 pk 10.00 -11.00 WIB mengingat kondisi Covid19 yang mewajibkan semua pihak untuk #dirumahaj. Pelatihan dibawakan oleh Chef Sarim yang memaparkan bagaimana membuat abon mulai dari awal pembuatan bahan mentah secara manual hingga proses akhir. Melalui kegiatan ini, diharapkan para peserta dapat membuat kreasi abon ikan mereka sendiri di rumah, dengan bahan- bahan yang mudah didapat dan proses yang hanya membutuhkan peralatan yang sudah ada di rumah. Alternatif cemilan yang sehat dan mudah dibuat untuk seluruh anggota keluarga.

Berikut dokumentasi kegiatan:

 

Chef Sarim mempraktekka pembuatan abon kan live via ZOOM

 

Tahapan pembuatan abon ikan

 

Tahapan pembuatan abon ikan

 

Tahapan pembuatan abon ikan

 

Abon ikan sudah jadi dan siap disantap

 

Peserta pelatihan

 

 

Peserta pelatihan